Babinsa Koramil 05/Lubuk Alung Berkunjung Ke Sekolah MAN 1 Padang Pariaman

 

Padang Pariaman,araamandiri - Babinsa koramil 05/Lubuk Alung, Kodim 0308/Pariaman Sertu Joni Iswandi melaksanakan Komsos dengan Wakil Kepala Sekolah MAN 1 Padang Pariaman, Korong Batang Tapakis, Nagari Sintuk, Kecamatan Sintoga, Kabupaten Padang Pariaman Senen (08/11/2021).

Pada kesempatan tersebut Sertu Joni Iswandi menjelaskan dalam komsos tersebut Babinsa Koordinasi Tentang akan diadakan nya Lomba lagu Lagu Perjuangan yang diikuti Siswa Siswi Setingkat SLTA Sederajat  ,Babinsa mengajak Siswa MAN 1 Padang Pariaman untuk ikut Lomba, Kemudian didapatkan informasi mengenai tentang pembelajaran tatap muka terhadap siswa/i yang di bagi dua gelombang dan juga tentang Siswa yang sudah di Vaksin.

Sertu Joni Iswandi menambahkan kedatangan kami ke MAN 1 Padang Pariaman selain bersilaturahmi juga mendata para siswa/i yang Belum di vaksin jelasnya.

Bapak Alinurdin S. Pd selaku wakil Kepala Sekolah MAN 1 Padang Pariaman menyambut baik, “Kedatangan Babinsa di sekolah, beliau menjelaskan MAN 1 Padang Pariaman akan mengadakan vaksin terhadap siswa/i yanh belum di Vaksin yang bertempat di sekolah MAN 1 Padang Pariaman, tuturnya.

Labels:

Post a Comment

[facebook]

Author Name

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.